Lowongan Malika Lapan Pekanbaru Januari 2023

Lowongan Malika Lapan Pekanbaru Januari 2023 - Malika Lapan adalah usaha untuk pusat oleh-oleh dan aneka kue seperti; ketan talam durian, kerupuk kulit ikan patin, bolu pandan, bolu kemojo, dan lainnya. Toko Oleh-Oleh Malika Lapan Pekanbaru beralamat di Jalan HR Subrantas No 2-3-4, Pekanbaru. Saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja untuk ditempatkan pada posisi berikut.

PRAMUNIAGA

Persyaratan :
- Pria muslim / Wanita muslimah
- Mengerjakan sholat 5 waktu
- Pendidikan SMA/SMK sederajat
- Usia maksimal 23 tahun
- Tidak Merokok
- Bisa berkomunikasi dengan baik
- Mampu bekerja sama dengan tim
- Jujur, rajin, Amanah dan disiplin

Melampirkan :
- Surat Lamaran Kerja
- Curriculum Vitae (CV)
- Pas Photo berwarna terbaru
- Fotocopy KTP
- Fotocopy Ijazah
- Fotocopy Transkrip Nilai
- Dokumen Pendukung lainnya

Malika Lapan Pekanbaru

Bagi yang berminat segera antarkan lamaran lengkap langsung ke alamat :

Malika Lapan Pekanbaru
Jl. HR Subrantas No.2-3-4 (Seberang UNRI)
Pekanbaru

Atau lamaran bisa dikirim via Whatsapp ke nomor berikut :
Wa : 0812-7781-3838

Iklan terbit tanggal 30 Desember 2022