Lowongan PT. Marbun Konstruktor Indonesia Pekanbaru Juli 2022

Lowongan PT. Marbun Konstruktor Indonesia Pekanbaru Juli 2022 - PT. Marbun Konstruktor Indonesia adalah Perusahaan yang bergerak dibidang Konstruksi. PT. Marbun Konstruktor Indonesia Pekanbaru beralamat di Jalan Rajawali No.45, Sukajadi, Pekanbaru. Saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja untuk ditempatkan pada posisi berikut.

1. SUPERVISOR/PENGAWAS LAPANGAN

Persyaratan :
- Minimal Sarjana Teknik Sipil.
- Memiliki pengalaman di bidang yang sama minimal 2 tahun bekerja di project
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT. Marbun Konstruktor Indonesia
- Melakukan perhitungan Struktur sesuai peraturan & Standar yang berlaku di Indonesia dengan bantuan Software Analysis
- Melakukan perhitungan Struktur untuk pondasi beban statis dan beban dinamis mesin sesuai standart ACI 351
- Mempersiapkan Detail Gambar Rencana Struktur.
- Membuat laporan perhitungan struktur
- Mampu melakukan perhitungan progress kerja
- Membuat laporan progress kerja harian, mingguan, dan bulanan sesuai target project
- Memiliki komunikasi yang baik.
- Mampu mengawasi pekerja/man power di lokasi kerja
- Mampu bekerja secara individu maupun dalam tim
- Mampu memberikan solusi untuk percepatan pekerjaan.

2. LOGISTIK PROJEK

Persyaratan :
- Pendidikan minimal Sarjana
- Bersedia bekerja di hari libur dan bertugas di seluruh area kerja PT Marbun Konstruktor Indonesia.
- Mampu menyusun laporan pemakaian dan stok material proyek sesuai dengan format yang sudah menjadi standar perusahaan
- Dapat bekerja secara individu maupun dalam tim,
- Teliti, tegas, jujur dan bertanggung jawab.
- Mampu berkomunikasi dengan baik.
- Mampu beradaptasi dengan lingkungan pekerjaan.

3. SUPIR

Persyaratan :
- Memiliki SIM B1 / B2 Umum
- Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun.
- Bersedia bekerja di hari libur dan bertugas di seluruh area kerja PT Marbun Konstruktor Indonesia.
- Melakukan pengecekan dan perawatan secara berkala terhadap kendaraan.
- Melakukan pengawasan dan pengecekan terhadap karyawan, buruh, dan barang yang masuk dan/atau dimuat dalam kendaraan.
- Dapat bekerja secara individu maupun dalam tim,
- Teliti, tegas, jujur dan bertanggung jawab dalam menjalankan tugas
- Mampu berkomunikasi dengan baik.
- Mampu beradaptasi dengan lingkungan pekerjaan.

Melampirkan :
- Surat Lamaran Kerja
- Curriculum Vitae (CV)
- Pas Photo berwarna terbaru 3x4 latar merah
- Fotocopy KK
- Fotocopy KTP
- Fotocopy Ijazah
- Fotocopy Transkrip Nilai
- Fotocopy SIM
- Fotocopy SKCK Aktif
- Fotocopy Sertifikat Vaksin 1 dan 2
- Fotocopy Surat Pengalaman Kerja
- Fotocopy Surat Keterangan Berbadan Sehat
- Dokumen Pendukung lainnya

PT. Marbun Konstruktor Indonesia Pekanbaru

Bagi yang memenuhi kualifikasi segera antarkan lamaran lengkap ke alamat berikut :

PT. Marbun Konstruktor Indonesia
Jl. Rajawali No.45
Sukajadi, Pekanbaru

Atau kirimkan lamaran via email ke :
info@marbunkonstruktor.co.id

Catatan :
Batas waktu pembukaan lowongan selama 2 minggu sejak iklan diterbitkan

Iklan terbit tanggal 29 Juni 2022