Lowongan Indogrosir Pekanbaru Januari 2018

Lowongan Indogrosir Pekanbaru Januari 2018 - Indogrosir adalah Jaringan pusat perkulakan dengan format distribusi ke pedagang retail/ eceran tradisional dan modern berskala nasional, saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja untuk ditempatkan pada posisi berikut.

Lowongan Indogrosir Pekanbaru

PRAMUNIAGA

Persyaratan:
- Pria
- Usia maks. 24 tahun
- Belum Menikah (bersedia tidak menikah selama masa kontrak kerja)
- Pendidikan min. SMA/ Sederajat
- Good looking
- Bersedia kerja shift
- Cekatan, ramah dan komunikatif

Melampirkan:
- Surat Lamaran
- Daftar Riwayat Hidup (CV)
- Fotocopy E-KTP (jika belum memiliki E-KTP lampirkan fotocopy SK Perekaman E-KTP)
- Fotocopy Ijazah terakhir
- Fotocopy KK
- Fotocopy NPWP, BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan (jika ada)
- Pas Photo terbaru uk. 3x4
- No. HP yang dapat dihubungi.

Bagi yang memenuhi kualifikasi segera kirimkan lamaran lengkap langsung ke alamat:

INDOGROSIR PEKANBARU
Jl. Soekarno Hatta (Arengka) No. 18
RT. 01 RW. 08 (Samping Perum Damai Lenggang),
Kel. Sidomulya Barat, Kec. Tampan Kota,
Pekanbaru

Catatan.
Berkas lamaran dititipkan ke Resepsionis Indogrosir
Berkas lamaran diterima paling lambat tanggal 12 Januari 2018
Iklan terbit tanggal 9 Januari 2018